Workshop IKM
Workshop
IKM (Implementasi Kurikulum Merdeka) ini laksanakan dalam rangka persiapan
penerapan kurikulum merdeka tahun ajaran 2023-2024 yang diikuti oleh seluruh
guru SMP Negeri 3 Tarakan. Dalam pelatihan ini membahas beberapa komponen,
diantaranya :
1.
Capaian Pembelajaran (CP)
2.
Tujuan Pembelajaran (TP)
3.
Alur tujuan pembelajaran (ATP)
4.
Modul pembelajaran
5.
KOSP
6.
Project penguatan Profil pelajar pancasila (5)
Workshop
tersebut bertujuan agar mendapatkan pemahaman mengenai Kurikulum Merdeka ini
lebih mendalam, kegiatan ini dilaksanakan selama tiga hari yaitu pada tanggal
12-14 Juli 2023.
Narasumber
dalam pelatihan ini adalah beliau Bapak Drs. Samsudin, M.Si (Pengawas SMP
Negeri 3 Tarakan)